PRAKTIK KLINIK PROFESI BIDAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS AWAL BROS

PRAKTIK KLINIK PROFESI BIDAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS AWAL BROS

Profesi Bidan Fakultas Ilmu Kesehatan Kesehatan Universitas Awal Bros melaksanakan kegiatan Praktik Selama 3 Bulan di PMB Atlantika, PMB Veronica dan PMB Aspita, yang mana pada praktik profesi bidan siklus 2 ini terdiri dari 3 stase yaitu satese Praktik Kebidanan Fisiologi Holistik Persalinan, Praktik Kebidanan Fisiologi Holistik Nifas dan Bayi Baru Lahir dan  Praktik Kebidanan Fisiologi Holistik Neonatus, Bayi, Balita dan anak Pra Sekolah

Pada  Prodi Profesi Bidan menyerahkan mahasiswi ber praktik pada PMB Atlantika sebanyak 4 orang, PMB Veronica sebanyak 3 orang dan PMB Aspita sebanyak 4 orang.  Sebanyak 11 mahasiswa telah dilakukan proses serah terima untuk ber praktik ke 3 PMB yang sudah dipilih dari kampus. Dosen yang mendampingi untuk kegiatan serah terima mahasiswa pada saat itu adalah Bd. Aminah Aatinaa Adhyatma,S.SiT.,M.Keb, Bd. Septi Maisyaroh U.P, S.ST.,M.Ked dan Ridni Husnah,S.ST.,Bdn.,M.Keb.